Selasa, 12 Mei 2015

Rute Commuter Jabodetabek

Saat ini terdapat 6 rute utama KA Commuter Jabotabek yang ada. Dalam kolom daftar stasiun, stasiun transit dan terminus ditandai dengan huruf TEBAL KAPITAL; sedangkan stasiun nonaktif, direncanakan/tidak melayani KA Commuter Line ditandai dengan huruf bercetak miring dan tanda ←→ menandakan pergi-pulang (PP).
Warna Jalur Jalur Rute Total Stasiun Beroperasi mulai Status Daftar Stasiun yang dilewati Keterangan
MERAH Jakarta - Bogor/Depok Jakarta Kota ke Bogor
Jakarta Kota ke Depok
24 (Tujuan Bogor)
20 (Tujuan Depok)
1930 PP JAKARTA KOTA ←→ Jayakarta ←→ Mangga Besar ←→ Sawah Besar ←→ JUANDA ←→ Gambir ←→ GONDANGDIA ←→ Cikini ←→ MANGGARAI ←→Tebet ←→ Cawang ←→ Duren Kalibata ←→ Pasar Minggu Baru ←→ Pasar Minggu ←→ Tanjung Barat ←→ Lenteng Agung ←→ Universitas Pancasila ←→ Universitas Indonesia ←→ Pondok Cina ←→ Depok Baru ←→ DEPOK ←→Citayam ←→ Bojonggede ←→ Cilebut ←→ BOGOR Tidak berhenti di Stasiun Gambir.
Penumpang tujuan Gambir dapat turun di stasiun terdekat (Juanda dan Gondangdia) lalu menggunakan kendaraan umum ke stasiun Gambir
BIRU Jakarta - Bekasi - Cikarang Jakarta Kota ke Bekasi
Jakarta Kota ke Cikarang
16 1987 Jakarta Kota-Bekasi
2017 Jakarta Kota-Cikarang
PP JAKARTA KOTA ←→ Jayakarta ←→ Mangga Besar ←→ Sawah Besar ←→ JUANDA ←→ Gambir ←→ GONDANGDIA ←→ Cikini ←→ MANGGARAI ←→ JATINEGARA ←→ Cipinang ←→ Klender ←→ Buaran ←→ Klender Baru ←→ Cakung ←→ Rawabebek ←→ Kranji ←→ BEKASI ←→ Tambun ←→ Cibitung ←→ CIKARANG Tidak berhenti di Stasiun Gambir.
Penumpang tujuan Gambir dapat turun di stasiun terdekat (Juanda dan Gondangdia) lalu menggunakan kendaraan umum ke stasiun Gambir.
Tidak berhenti di Stasiun Rawa Bebek
Tidak berhenti di Stasiun Cipinang.
KUNING Lingkar Jatinegara-Depok/Bogor/Nambo Jatinegara ke Bogor
Jatinegara ke Depok
28 (Tujuan Bogor)
24 (Tujuan Depok)
1987 PP JATINEGARA ←→ Pondok Jati ←→ Kramat ←→ Gang Sentiong ←→ PASAR SENEN ←→ KEMAYORAN ←→ Rajawali ←→ KAMPUNG BANDAN ←→ Angke ←→ DURI ←→ TANAH ABANG ←→ Karet ←→ Sudirman ←→ Mampang ←→ MANGGARAI ←→Tebet ←→ Cawang ←→ Duren Kalibata ←→ Pasar Minggu Baru ←→ Pasar Minggu ←→ Tanjung Barat ←→ Lenteng Agung ←→ Universitas Pancasila ←→ Universitas Indonesia ←→ Pondok Cina ←→ Depok Baru ←→ DEPOKCitayamBojonggede ←→ Cilebut ←→ BOGOR Berhenti di Stasiun Pasar Senen hanya untuk dari arah Jatinegara.
Penumpang tujuan Pasar Senen selain dari arah Jatinegara dapat turun di Stasiun Kemayoran lalu menggunakan kendaraan umum ke stasiun Pasar Senen atau turun di Stasiun Gang Sentiong berganti kereta ke arah Stasiun Pasar Senen.
Tidak berhenti di Stasiun Angke.
Tidak berhenti di Stasiun Mampang.
Untuk Nambo Branch, tidak berhenti di stasiun Pondok Rajeg dan Gunung Putri.
Duri ke Nambo 20 (Tujuan Nambo) 2015 DURI ←→ TANAH ABANG ←→ Karet ←→ Sudirman ←→ Mampang ←→ MANGGARAI ←→Tebet ←→ Cawang ←→ Duren Kalibata ←→ Pasar Minggu Baru ←→ Pasar Minggu ←→ Tanjung Barat ←→ Lenteng Agung ←→ Universitas Pancasila ←→ Universitas Indonesia ←→ Pondok Cina ←→ Depok Baru ←→ DEPOKCitayam ←→ Pondok Rajeg ←→ Cibinong ←→ Gunung Putri ←→ NAMBO
HIJAU Jakarta - Tangerang Selatan/Bogor/Lebak Tnh. Abang ke Serpong
Tnh. Abang ke Parung Panjang
Tnh. Abang ke Maja
8 (Tujuan Serpong)
11 (Tujuan Parung Panjang)
17 (Tujuan Maja)
2013 PP TANAH ABANG ←→ Palmerah ←→ Kebayoran ←→ Pondok Betung ←→ Pondok Ranji ←→ Jurangmangu ←→ Sudimara ←→ Ciater ←→ Rawa Buntu ←→ SERPONG ←→ Cisauk ←→ Cicayur ←→ PARUNG PANJANG ←→ Cilejit ←→ DaruTenjo ←→ Tigaraksa ←→ Cikoya ←→ MAJA Tidak berhenti di Stasiun Pondok Betung.
Tidak berhenti di Stasiun Ciater.
COKLAT Jakarta - Tangerang Duri ke Tangerang 6 1997 PP DURI ←→ Grogol ←→ Pesing ←→ Taman Kota ←→ Bojong Indah ←→ Rawa Buaya ←→ Kalideres ←→ Poris ←→ Batuceper ←→ Tanah Tinggi ←→ TANGERANG Di jalur ini direncanakan akan dibangun jalur kereta menuju terminal Bandara Soekarno-Hatta.
Tidak berhenti di Stasiun Grogol.
Tidak berhenti di Stasiun Taman Kota.
Tidak berhenti di Stasiun Tanah Tinggi.
PINK Tanjung Priok Line Jakarta Kota ke Tanjung Priok 4 Belum beroperasi penuh PP JAKARTA KOTA ←→ KAMPUNG BANDAN ←→ Ancol ←→ TANJUNG PRIOK Saat ini Jalur Pink hanya melayani rute Jakarta Kota hingga Kampung Bandan.
PUTIH Feeder Jakarta Kota ke Manggarai 7 2014 PP JAKARTA KOTA ←→ KAMPUNG BANDAN ←→ Angke ←→ DURI ←→ TANAH ABANG ←→ KaretSudirman ←→ Mampang ←→ MANGGARAI Feeder.Tidak berhenti di Stasiun Angke.

Stasiun

Stasiun utama

Berikut ini adalah daftar stasiun terminus (staiun awal/akhir) utama maupun stasiun besar yang juga berfungsi sebagai stasiun transit dan stasiun kereta jarak jauh.
Stasiun Jalur Diresmikan pada Stasiun KA Jarak Jauh Tipe Keterangan
Stasiun Jakarta Kota 1926 Ya Terminus KA Commuter
Terminus KA Jarak Jauh
Stasiun Gambir 1884 Ya Terminus KA Jarak Jauh Saat ini, Stasiun Gambir tidak melayani KA Commuter dikarenakan jadwal KA Jarak Jauh yang padat. Penumpang KA Commuter yang akan menuju pusat kota turun melalui stasiun terdekat dengan Gambir (Gondangdia atau Juanda).
Stasiun Manggarai 1918 Tidak Transit KA Commuter
Transit KA Jarak Jauh
Stasiun Jatinegara 1910 Ya Transit KA Commuter
Transit KA Jarak Jauh.
Stasiun Tanah Abang 1910 Ya Transit KA Commuter
Terminus KA Lintas Barat
KA Lintas Barat dioperasikan oleh PTKA, terdiri dari KA Rangkas Jaya, KA Banten Ekspress dan KA Kalimaya yang beroperasi sepanjang jalur kereta api Tanah Abang hingga Merak. Juga melayani KA Krakatau tujuan Kediri & Merak.
Stasiun Duri Tidak Transit KA Commuter Stasiun Duri akan dioperasikan sebagai Transit KA Bandara Internasional Soekarno-Hatta, yang pembangunannya dimulai pada akhir 2013.
Stasiun Kampung Bandan Tidak Transit KA Commuter
Stasiun Pasar Senen 1925 Ya Terminus KA Jarak Jauh Saat ini, Stasiun Pasar Senen hanya melayani KA Commuter dari arah Jatinegara. Penumpang KA Commuter yang akan menuju Pasar Senen selain dari arah Jatinegara dapat turun melalui stasiun terdekat dengan Pasar Senen yaitu Kemayoran.
Stasiun Bogor 1881 Ya Terminus KA Commuter
Terminus KA Pangrango
Merupakan terminus dari KA Pangrango yang dioperasikan oleh PT. KAI, melayani rute Bogor-Sukabumi-Cianjur.
Stasiun Bekasi 1887 Tidak Terminus KA Commuter
Transit KA Jarak Jauh
Stasiun Tangerang 1899 Tidak Terminus KA Commuter Stasiun ini merupakan stasiun paling ujung di Jalur kereta api Tangerang-Duri
Stasiun Tanjung Priok 1885 Tidak Terminus KA Commuter Terminus
KA Barang
Belum melayani KRL karena sebagian prasarana masih rusak. Hanya melayani KA barang.
Stasiun Citayam Tidak Transit KA Commuter
Stasiun Nambo 2015 Tidak Terminus KA Commuter

Tidak ada komentar:

Posting Komentar